TANGERANG - Dewa United FC akan mencoba untuk meneruskan tren positif ketika berjumpa dengan Persita Tangerang dalam laga pekan ke-20 BRI Liga 1 2022/2023 yang berlangsung di Stadion Indomilk Arena, Tangerang hari Minggu (22/1) sore. Namun menurut pelatih kepala Dewa United FC, Jan Olde Riekerink bukan perkara yang muda[..]Baca Lebih Lanjut
BANDUNG - Persib Bandung berhasil membawa pulang tiga poin dari markas Madura United FC berkat kemenangan 1-0 di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jumat (20/1) pada pekan ke-19 BRI Liga 1 2022/2023. Pertandingan dua tim papan atas itu berlangsung alot, hingga David da Silva muncul sebagai pembeda lewat gol penent[..]Baca Lebih Lanjut
PAMEKASAN - Persib Bandung memberikan luka untuk Madura United FC di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Jumat (20/1) dalam pertandingan pekan ke-19 BRI Liga 1 2022/2023. Bermain di hadapan suporternya sendiri, Madura United justru gagal meraih poin penuh, kekalahan 0-1 merupakan kekalahan pertama untuk Madura United di kanda[..]Baca Lebih Lanjut
TANGERANG - Kapten tim Persita Tangerang Muhammad Toha berharap ia dan rekan-rekannya bisa meraih hasil maksimal demi memutus tren negatif Persita dalam beberapa laga terakhir. Pendekar Cisadane akan berhadapan dengan Dewa United FC di pekan ke-20 BRI Liga 1 2022/2023, pada hari Minggu (22/1) di Stadion Indomilk Arena. Dal[..]Baca Lebih Lanjut
JAKARTA - Bursa perpindahan pemain putaran kedua BRI Liga 1 2022/2023 telah dibuka sejak 2 Januari 2023 lalu. Beberapa kontestan BRI Liga 1 2022/2023 telah melakukan pendaftaran pemain ke operator kompetisi PT Liga Indonesia Baru (LIB). Hingga Sabtu (21/1), LIB telah melakukan pengesahan terhadap total 60 pemain yang tel[..]Baca Lebih Lanjut
BANTUL – Bali United FC gagal mengamankan tiga poin saat menjamu PSM Makassar pada pekan ke-19 BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Sultan Agung Bantul, Jumat (20/1) sore. Sejatinya Bali United mampu unggul terlebih dahulu 2-0 melalui gol Eber Bessa di menit ke-27 dan Ilija Spasojevic di menit ke-56. Sayangnya, perm[..]Baca Lebih Lanjut
BANTUL - Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares mengungkapkan keberhasilan timnya melakukan comeback saat menghadapi Bali United FC pada pekan ke-19 BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Sultan Agung Bantul, Jumat (20/1) sore. Pertandingan berjalan sulit, mereka tertinggal dua gol dari lawan hingga memasuki menit-menit akhir [..]Baca Lebih Lanjut
PAMEKASAN - Madura United FC harus rela kehilangan poin di kandang sendiri usai dikalahkan Persib Bandung dalam pertandingan pekan ke-19 BRI Liga 1 2022/2023. Pertarungan sengit yang berlangsung di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Jumat (20/1) itu berkesudahan 1-0. Usai deadlock di babak pertama, pertahanan Madura[..]Baca Lebih Lanjut
SAMARINDA – Laga yang tak mudah akan dijalani PS Barito Putera saat bertandang ke Stadion Segiri Samarinda untuk menantang Borneo FC pada laga pekan ke-19 BRI Liga 1 2022/2023, Sabtu (21/1). Menghadapi laga sarat gengsi bertajuk ‘Derbi Papadaan’ membuat Barito harus tampil all out demi meraih hasil positif. [..]Baca Lebih Lanjut
SLEMAN – Jelang laga pekan ke-19 BRI Liga 1 2022/2023, PSS Sleman mengumumkan rekrutan terbarunya untuk memperkuat tim di putaran kedua pada Jumat (20/1) malam. Pemain baru yang diperkenalkan adalah Kevin Gomes yang berposisi sebagai pemain belakang. Sebelum bergabung di PSS pada putaran kedua ini, Kevin Gomes tercatat [..]Baca Lebih Lanjut