Bhayangkara FC Rekrut Dua Pemain Asing

15 Januari 2020  18:57

JAKARTA - Bhayangkara FC resmi mendapatkan dua pemain asing jelang bergulirnya Liga 1 musim 2020. Kedua pemain tersebut belum sekalipun merasakan atmosfer sepak bola Indonesia. Kedua pemain tersebut adalah Lee Won-jae dari Korea Selatan dan Naldy Bi Bola Guy Herve asal Pantai Gading. Won-jae berposisi sebagai bek dan Guy Harv[..]Baca Lebih Lanjut

 PERSIB BANDUNG

Masa Depan Gian Zola di Persib

15 Januari 2020  11:28

BANDUNG - Gelandang muda Persib Gian Zola segera akan mengakhiri masa kontraknya di tim. Masa depan pemain berusia 21 tahun ini akan ditentukan oleh keputusannya pada awal Februari nanti ketika kontraknya di Persib habis. Zola mengatakan saat ini dirinya tengah memenuhi kewajibannya sebagai pemain Persib yang akan melakukan l[..]Baca Lebih Lanjut

 PERSIJA JAKARTA

Rafli Siap Belajar Banyak dari Simic

15 Januari 2020  11:24

JAKARTA - Penyerang Persija, Marko Simic menorehkan prestasi individu pada musim keduanya di Liga 1 dengan menjadi top skor. Striker asal Kroasia itu sukses mencetak 28 gol dalam 32 pertandingan bersama Macan Kemayoran musim 2019. Hal itu yang menjadi panutan Rafli Mursalim yang musim ini berseragam Persija. Bagi Rafli, pemai[..]Baca Lebih Lanjut

 AREMA FC

Manajemen Lakukan Gebrakan, Semua Pemain Arema Lakukan Tes Medis

15 Januari 2020  11:18

MALANG - Manajemen Arema FC melakukan gebrakan baru dengan rencana tes medis bagi seluruh pemain Arema FC jelang bergulirnya kompetisi musim 2020. Ini merupakan hal baru yang dilakukan oleh manajemen Arema FC dalam proses perekrutan pemain. Tim berjuluk Singo Edan tersebut berencana bakal melakukan tes medis pada semua rekrut[..]Baca Lebih Lanjut

 

Persik Buka Peluang Anak Muda Kediri Masuk Tim Senior

15 Januari 2020  11:11

KEDIRI - Persik Kediri memulai latihan perdana sebagai persiapan menuju kompetisi Liga 1 musim 2020 di Lapangan Manisrenggo Kediri, Senin (13/1) lalu. Pelatih Persik, Joko Susilo langsung memimpin latihan perdana tersebut. Pasca latihan, pelatih yang akrab disapa Gethuk tersebut mengaku puas dengan kondisi pemain terutama pem[..]Baca Lebih Lanjut

 PERSEBAYA SURABAYA

Aji Santoso Beri Kesempatan Pemain Muda

14 Januari 2020  21:32

SURABAYA - Aji Santoso memang terkenal sebagai pelatih yang piawai dalam mengorbitkan pemain muda. Dalam pertandingan bertajuk "Forever Game" uji coba melawan Persis Solo, Aji tak tanggung-tanggung menyelipkan pemain-pemain muda dalam skuadnya. Musim lalu, Aji memberi kesempatan pada Koko Ari Araya untuk tampi[..]Baca Lebih Lanjut

 PERSIB BANDUNG

Digembleng Passos, Dhika Bayangkara Terlecut Lebih Baik

14 Januari 2020  21:28

BANDUNG - Pelatih penjaga gawang baru Persib Luizinho Passos tak membuang waktu dalam memulai pekerjaannya. Ia langsung menggembleng tiga kiper Persib I Made Wirawan, Aqil Savik dan Dhika Bayangkara guna bersiap di turnamen yang akan mereka jalani di Malaysia. Dhika Bayangkara mengakui akan metode latihan Passos yang diya[..]Baca Lebih Lanjut

 PERSIJA JAKARTA

Kesan Positif Alfath di Latihan Perdana Persija

14 Januari 2020  11:11

JAKARTA - Alfath Faathier jadi satu dari dua pemain baru Persija Jakarta yang ikut latihan perdana bersama Macan Kemayoran. Latihan berlangsung di Lapangan Sutasoma, Halim Perdanakusumah, Jakarta, Senin (13/1). Alfath tergabung dalam 15 pemain yang menjalani latihan tersebut. Termasuk Ryuji Utomo, Shahar Ginanjar, Sandy Sute,[..]Baca Lebih Lanjut

 PERSEBAYA SURABAYA

Persebaya Tak Memaksa Osvaldo Haay Bertahan

14 Januari 2020  11:06

SURABAYA - Osvaldo Haay akhirnya muncul di Persebaya Surabaya. Nama pemain asal Papua ini diisukan akan hengkang karena tak kunjung bergabung dengan latihan tim yang berlangsung sejak 6 Januari lalu. Meski sudah kembali ikut latihan dan uji coba, Persebaya tak akan memaksa Osvaldo untuk bertahan jika sang pemain memang ingin [..]Baca Lebih Lanjut

 PERSELA LAMONGAN

Nil Maizar Kembali Jadi Nahkoda Persela

13 Januari 2020  17:05

LAMONGAN - Manajemen Persela Lamongan mengumumkan penunjukan kembali Nil Maizar sebagai pelatih Persela di kompetisi musim 2020 ini. "Coach Nil tetap bersama Persela untuk kompetisi yang akan datang," ujar Penasehat Persela Fadeli, saat konferensi pers di ruang kerja Bupati Lamongan, Senin (13/1). Sebelum resmi d[..]Baca Lebih Lanjut