SOLO - Pertandingan pertama Grup A antara Arema FC melawan Persikabo 1973, yang sekaligus menjadi pembuka Piala Menpora 2021 di Stadion Manahan pada Minggu (21/3), dinilai lancar menerapkan protokol kesehatan (prokes). Hal ini dikemukakan Ketua OC Piala Menpora 2021, Akhmad Hadian Lukita di sela-sela laga kedua, PSIS Semarang me[..]Baca Lebih Lanjut
BANDUNG - Bermain di Bandung tapi bukan untuk Persib, Kim Jeffrey Kurniawan yang kini berkostum PS Sleman merasa dapat keuntungan, pasalnya ia tak banyak melakukan adaptasi lagi. PS Sleman dijadwalkan bertarung menghadapi Madura United, Rabu (23/3) di Stadion Si Jalak Harupat Soreang Kabupaten Bandung dalam laga pertama Grup C P[..]Baca Lebih Lanjut
SOLO - Daya juang pemain Barito Putera untuk tidak menyerah saat tertinggal tiga gol di babak pertama saat melawan PSIS Semarang di laga Grup A Piala Menpora pada Minggu (21/3), menjadi kunci klub berjuluk Laskar Antasari itu meraih satu poin. Motivasi pemain untuk tidak kalah dari laga itu ditunjukkan dengan gol yang d[..]Baca Lebih Lanjut
SOLO - Arema FC membuka laga perdana mereka di babak penyisihan Grup A Piala Menpora 2021 dengan hasil yang kurang memuaskan. Tim berlogo singa mengepal itu hanya memetik hasil seri 1-1 melawan Persikabo 1973 di Stadion Manahan Solo. Menanggapi hasil tersebut, Pelatih Arema FC, Kuncoro menyebut sektor belakang dan finishing t[..]Baca Lebih Lanjut
SOLO - Ketua Umum PSSI, Mohamad Iriawan bersama Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Zainudin Amali secara resmi membuka gelaran Piala Menpora 2021 di Stadion Manahan Solo, Minggu (21/3). Turnamen pra-musim ini menjadi momen besar kembalinya sepak bola Indonesia usai lebih dari satu tahun vakum karena dampak pandemi C[..]Baca Lebih Lanjut
MALANG - Pada ajang turnamen Piala Menpora 2021 ini Borneo FC diprediksi akan menjadi kuda hitam. Mereka akan merepotkan tim-tim yang diunggulkan menjadi juara seperti Persija Jakarta dan Bhayangkara Solo FC. Borneo FC melengkapi skuatnya dengan berhasil mendatangkan sejumlah pemain anyar seperti mantan kapten Arema FC, Hendr[..]Baca Lebih Lanjut
MALANG - Persija Jakarta datang ke Piala Menpora dengan skuat berjumlah 30 pemain. Pada laga pertama Grup B Piala Menpora, Persija akan berjumpa PSM Makassar di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Senin (22/3). Menghadapi skuat Juku Eja, pelatih Sudirman menyatakan timnya sudah sangat siap meskipun saat perjalanan ke Malang[..]Baca Lebih Lanjut
MALANG - Pelatih Bhayangkara Solo FC, Paul Munster merasa lega dengan digulirkannya Piala Menpora 2021. Adanya turnamen Piala Menpora 2021 menurut Paul merupakan titik balik bagi persepak bolaan Indonesia. Terutama bagi insan sepak bola tanah air yang sudah rindu melihat timnya berlaga di atas lapangan hijau. Pau[..]Baca Lebih Lanjut
BANDUNG - Teka teki pengganti Omid Nazari di Persib terjawab sudah, Persib mendatangkan pemain asal Afghanistan Farshad Noor. Noor akan dikontrak Persib satu tahun opsi perpanjangan. Itu setelah sang pemain berstatus free transfer dari klub sebelumnya Nea Salamis yang berkompetisi di liga tertinggi Siprus. Pemain kelahiran Be[..]Baca Lebih Lanjut
MALANG - Menjelang bergulirnya turnamen Piala Menpora 2021, PSM Makassar banyak ditinggal pilar andalan mereka. Saat ini mereka mengandalkan komposisi yang mayoritas dihuni oleh pemain muda dan beberapa pemain senior yang masih bertahan di tim. Bek sayap senior PSM, Zulkifli Syukur menyebut status timnya underdog di babak pen[..]Baca Lebih Lanjut