MALANG - Kebijakan vaksinasi Covid-19 kepada pemain dan ofisial klub peserta Piala Menpora 2021 terus diterapkan. Setelah vaksinasi dilakukan di empat klub yang berada di Solo, kali ini bergeser ke tiga klub berikutnya yang berada di Malang atau grup B. Ketiga klub tersebut adalah Persija Jakarta, PSM Makassar, dan Borneo FC.[..]Baca Lebih Lanjut
BANDUNG - Pelatih Persebaya Aji Santoso memberikan reportnya terkait pelaksanaan pertandingan Piala Menpora 2021 ini dengan protokol kesehatan Covid-19. Menurutnya panitia pelaksana menjalankan amanah Kemenpora, Satgas Covid-19, dan Kepolisian yang harus dijaga bersama-sama dalam mengembalikan sepak bola Indonesia. Mulai dari[..]Baca Lebih Lanjut
SOLO - Usai bermain imbang (3-3) dengan PSIS Semarang di laga pertama Grup A Piala Menpora 2021, Barito Putera diterpa masalah. Dua pemain senior yakni Bayu Pradana dan Rizky Pora mengalami cedera di kaki dan belum pulih, jelang pertandingan kedua melawan Arema FC di Stadion Manahan, Kamis (25/3). ''Sampai hari ini (2[..]Baca Lebih Lanjut
BANDUNG - Drama penalti terjadi di laga Piala Menpora 2021, Persebaya vs Persik Kediri di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung, Selasa (23/3) malam. Tiga gol terjadi, semuanya tercipta dari titik putih. Persik unggul lebih dulu lewat eksekusi Andri Ibo menit 63, empat menit berselang giliran Samsul Arif menyamakan keduduka[..]Baca Lebih Lanjut
BANDUNG - Persik Kediri harus menelan kekalahan 1-2 atas Persebaya di laga pertama Piala Menpora 2021, Selasa (23/3) di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung. Bisa unggul lebih dulu lewat eksekusi titik putih Andri Ibo, Persik akhirnya menyerah pasca wasit memberikan hadiah penalti dua kali kepada Persebaya dan Samsul Arif [..]Baca Lebih Lanjut
BANDUNG - Berhasil unggul lebih dulu pada babak pertama, PS Sleman akhirnya harus menerima hasil akhir dikalahkan Madura United dengan skor 2-1 dalam laga pertama Grup C Piala Menpora, di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung, Selasa (23/3) sore. Level kebugaran yang berbeda dinilai pelatih PSS Dejan Antonic jadi titik l[..]Baca Lebih Lanjut
SLEMAN - Pelatih Bali United, Stefano “Teco” Cugurra menyambut positif kembali bergeliatnya sepak bola nasional usai setahun vakum yang dimulai dengan gelaran Piala Menpora 2021. Menurutnya tidak mudah untuk kembali ke kondisi ideal bagi para pemain usai setahun tidak ada aktivitas pertandingan. Teco menyebu[..]Baca Lebih Lanjut
SLEMAN - Jelang laga melawan Persiraja Banda Aceh pada laga pembuka Grup D turnamen Piala Menpora 2021, pelatih Persita Tangerang, Widodo Cahyono Putro mengaku tidak mengetahui seperti apa kekuatan lawan. Dia lebih memilih fokus untuk mengkonsolidasi kesiapan para pemainnya pada pertandingan besok karena tidak memiliki [..]Baca Lebih Lanjut
SLEMAN - Piala Menpora Grup D dimulai besok, laga Persiraja Banda Aceh kontra Persita Tangerang menjadi laga pembuka di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Rabu (24/3). Sebanyak 26 pemain diboyong pelatih Persiraja, Hendri Susilo, dengan kombinasi penggawa muda, senior, dan tiga legiun asing. Sebelum terjun di Piala Menp[..]Baca Lebih Lanjut
BANDUNG - Madura United berhasil memetik kemenangan pertama di Piala Menpora 2021 setelah mengalahkan PS Sleman dengan skor 2-1 di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung, Selasa (23/3). Sempat tertinggal satu gol di babak pertama lewat set piece Irfan Jaya, Madura membalikkan keadaan di paruh kedua lewat gol Mochamad Kevy da[..]Baca Lebih Lanjut