BEKASI - Meski gagal menjadi juara, Borneo FC Samarinda U18 tetap memenangkan gelar individu Pemain Terbaik EPA Liga 1 U18 2023/24 untuk Narendra Tegar. Narendra sendiri sejatinya tampil apik dengan mencetak satu gol, sayangnya golnya tersebut gagal membawa tim meraih gelar juara. Hal ini karena Borneo FC U18 harus akui keung[..]Baca lebih lanjut
BEKASI - PSS Sleman U18 sukses menjuarai Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 U18 2023/24 setelah mengalahkan Borneo FC Samarinda U18 di partai final dengan skor 2-1, Rabu (6/3). Dua gol PSS U18 dalam pertandingan di Lapangan Garudayaksa Football Academy, Bekasi, Jawa Barat ini dilesakkan Fajar Akhmad Khusen pada babak pertama dan ked[..]Baca lebih lanjut
BEKASI - Kiprah Tim PSS Sleman di ajang kompetisi Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 U18 2023/24 telah sampai pada tahap puncak. Tim besutan Anang Hadi akan melakoni laga final menghadapi Borneo FC Samarinda, yang berlangsung di Lapangan Garudayaksa Football Academy, Cisaat, Kabupaten Bekasi, Rabu (6/3) pagi mendatang. Bagi Anang[..]Baca lebih lanjut
BEKASI - Laga final Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 U18 2023/24 kembali mempertemukan dua tim dari Grup B, yakni Borneo FC Samarinda kontra PSS Sleman, pada hari Rabu (6/3) pagi di Garudayaksa Football Academy, Cisaat, Kabupaten Bekasi. Kedua tim tersebut berseteru kuat di persaingan fase grup, setiap akhir pekan perebutan capoli[..]Baca lebih lanjut
BEKASI - Ambisi Persija Jakarta U18 untuk melaju ke babak final Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 U18 2023/24 dihadang Borneo FC U18. Bermain di Lapangan Garudayaksa, Kab. Bekasi, Minggu (3/3), Macan Muda kalah 1-1 (2-4). Di waktu normal laga berakhir dengan skor 1-1. Gol Agi Firmansyah pada menit ke-57 sukses menjadi penyama ke[..]Baca lebih lanjut
BEKASI - Kekompakan jadi satu senjata yang diandalkan Persis Solo U16 di semi final Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 U16 2023/24 besok melawan PS Barito Putera U16. Sebab, Laskar Sambernyawa buta akan kekuatan lawan. Skuat Persis U16 mencoba fokus pada kekuatan sendiri. Seperti yang dikatakan oleh pelatih Persis U16 Wahyu[..]Baca lebih lanjut
BEKASI - Persis Youth Academy berhasil memastikan seluruh kelompok umur (U16, U18 dan U20) lolos ke babak semi final Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 2023/24. Ini pencapaian luar bisa mereka. Kini laga semi final menanti termasuk Persis U18 yang akan kembali bertemu PSS U18 pada babak semi final yang digelar di Garudayaksa Foot[..]Baca lebih lanjut
BEKASI - Persija Jakarta U18 menjadi satu-satunya yang lolos ke semi final Elite Pro Academy (EPA) 2023/2024 dari tiga kategori umur setelah Persija U16 dan U20 terhenti di babak 8 Besar. Persija U18 melaju ke empat besar dengan status runner up setelah di laga terakhir kalah 0-1 dari PSM U18 di Lapangan Jenggolo, Sidoarjo (2[..]Baca lebih lanjut
BEKASI - Kompetisi Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 U18 2023/24 memasuki fase semi final dan tersisa empat tim, yakni PSS Sleman, Persija Jakarta, Borneo FC Samarinda dan Persis Solo. Sementara itu, PSS bersua kembali dengan Persis pada babak semi final yang digelar di Garudayaksa Football Academy Cileungsi, Bekasi, Minggu (3/3) p[..]Baca lebih lanjut
MAGELANG - PSS Sleman U18 sukses melaju ke babak Semi final setelah meraih kemenangan 3-1 dari PSM Makassar U18 di Babak 8 Besar Grup X Elite Pro Academy (EPA) Liga 1 U18 2023/24. Pertandingan kedua tim ini berlangsung pada hari Sabtu (24/2) sore WIB di Stadion Gemilang, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Tiga gol kemenangan da[..]Baca lebih lanjut