PERSEBAYA SURABAYA

Milos Raickovic Siap Gantikan Peran sang Jenderal Francisco Rivera

19 September 2025  09:18

SURABAYA – Salah satu pemain andalan Persebaya Surabaya, Francico Rivera, absen usai mendapat kartu merah saat menantang Persib Bandung, Jumat (12/9) lalu. Milos Raickovic digadang-gadang menjadi pengganti peran pemain asal Meksiko tersebut. Kehilangan Rivera di lapangan tengah bakal memusingkan Persebaya dalam laga pek[..]Baca Lebih Lanjut

 PERSIK KEDIRI

Bayu Otto Siap Tempur Lawan Bhayangkara FC

19 September 2025  08:50

BANDAR LAMPUNG -- Ong Kim Swee telah menyiapkan taktik terbaik untuk melawan Bhayangkara Presisi Lampung FC pada laga BRI Super League 2025/26 di Stadion PKOR Sumpah Pemuda, Bandar Lampung, Jumat (19/9). Meski bertarung di kandang lawan, pelatih asal Malaysia itu ingin melanjutkan tren kemenangan yang dua kali beruntun telah [..]Baca Lebih Lanjut

 PERSIK KEDIRI

Persik Bakal Ladeni Gaya Main Bhayangkara FC

19 September 2025  08:40

BANDAR LAMPUNG -- Persik Kediri akan meladeni gaya main yang diterapkan Bhayangkara Presisi Lampung FC pada duel pekan ke-6 BRI Super League 2025/26 di Stadion PKOR Sumpah Pemuda, Bandar Lampung, Jumat (19/9). Hal ini dengan serius dinyatakan sang pelatih, Ong Kim Swee. Pada laga nanti, Macan Putih akan menyesuaikan game plan[..]Baca Lebih Lanjut

 BHAYANGKARA PRESISI LAMPUNG FC

Paul Munster Siapkan Strategi Khusus Lawan Persik

19 September 2025  08:20

BANDAR LAMPUNG -- Pelatih Bhayangkara Presisi Lampung FC, Paul Munster mengakui sudah mempersiapkan strategi khusus untuk menjamu Persik Kediri di BRI Super League 2025/26 pada pekan ke-6. Pertandingan Bhayangkara FC melawan Persik Kediri akan berlangsung di Stadion Sumpah Pemuda, Bandar Lampung, Jumat (19/9) pukul 15.30 WIB.[..]Baca Lebih Lanjut

 PSBS BIAK DEWA UNITED BANTEN FC

Head to Head Dewa United Vs PSBS Biak: Banten Warriors dan Badai Pasifik Berebut Momentum

18 September 2025  18:15

JAKARTA - Dewa United Banten FC akan menjamu PSBS Biak pada pekan ke-6 BRI Super League 2025/26 di Banten International Stadium, Serang, Sabtu (20/9) pukul 15.30 WIB. Kedua tim sama-sama berjuang untuk bangkit dan melanjutkan tren positif. Dewa United dan PSBS Biak sudah bertemu sebanyak enam kali sejak 2018 lalu. Di kasta te[..]Baca Lebih Lanjut

 PERSIK KEDIRI

Persik Kediri Bertekad Perpanjang Tren Kemenangan di Kandang Bhayangkara FC

18 September 2025  18:12

KEDIRI - Persik Kediri bertekad untuk memperpanjang tren kemenangan di pekan ke-6 dalam lanjutan BRI Super League 2025/26. Macan Putih akan tandang ke kandang Bhayangkara Presisi Lampung FC di Stadion PKOR Sumpah Pemuda Lampung, Jumat (19/9/2025) mendatang. Dua kemenangan beruntun yang diraih saat menghadapi PSBS Biak dan Mal[..]Baca Lebih Lanjut

 MADURA UNITED FC

Malut United Belum Menang di Kandang, Motivasi Sape Kerrab Berlipat

18 September 2025  18:09

TERNATE - Madura United FC berangkat ke kandang Malut United FC dengan motivasi tinggi. Keduanya akan bentrok dalam laga Pekan ke-6 BRI Super League 2025/26 di Stadion Kei Raha, Ternate, Jumat malam (19/9/2025). Moivasi berlipat itu tidak terlepas dari anak asuh Hendri Susilo belum sekalipun menang setiap bertindak sebagai ti[..]Baca Lebih Lanjut

 SEMEN PADANG FC

Tandang Lawan Persebaya, Kabau Sirah Boyong 22 Pemain

18 September 2025  18:06

PADANG – Semen Padang FC sudah bersiap menatap laga pekan ke-6 BRI Super League 2025/26. Kabau Sirah akan menjalani laga tak mudah lawan Persebaya Surabaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jumat (19/9) malam. Skuat asuhan pelatih Eduardo Almeida bergeser dari Padang ke Surabaya pada Rabu (17/9) ini. Kabau Sirah[..]Baca Lebih Lanjut

 PERSEBAYA SURABAYA

Pelatih Persebaya Ungkap Kondisi Koko dan Mauricio Jelang Lawan Semen Padang

18 September 2025  18:02

SURABAYA – Persebaya Surabaya tetap bersemangat dalam bersiap menghadapi Semen Padang FC dalam lanjutan BRI Super League 2025/26. Semua pemain Persebaya dilaporkan telah berlatih keras sepanjang pekan untuk mendapatkan hasil terbaik di Stadion Gelora Bung Tomo, Jumat (19/9) malam. Hanya saja, kondisi beberapa pemain Per[..]Baca Lebih Lanjut

 PSM MAKASSAR

Gol Lucas Terbaik di Pekan ke-5 BRI Super League 2025/26

18 September 2025  15:19

MAKASSAR - Gol Lucas Serafim terpilih sebagai yang terbaik alias Best Goal of The Week. Gol tersebut dicetak Lucas ke gawang Persita Tangerang, pada laga Pekan ke-5 BRI Super League di Banten International Stadium, Kamis (11/9). Sayangnya, gol Lucas ini tidak menyelamatkan PSM Makassar dari kekalahan.  Laga itu berakhir [..]Baca Lebih Lanjut